Kamis, April 17, 2025
22.4 C
Medan

Brimob Polda Kaltim Gelar Kegiatan Berlatih Beladiri Polri Secara Rutin Bagi Para Personel

- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -

Balikpapan (buseronline.com) – Satuan Brimob Polda Kalimantan Timur (Kaltim) mengadakan kegiatan berlatih beladiri Polri secara rutin bagi para personilnya.

Hal tersebut berkaitan dengan eskalasi gangguan Kamtibmas yang semakin meningkat. Personil Brimob wajib memahami ilmu beladiri Polri untuk menunjang tugas ke depan.

Beberapa teknik beladiri diajarkan oleh pelatih atau instruktur dari personil Brimob Polda Kaltim, Aiptu Rexon Miru. Pelatih juga mengajarkan refleks tiap personil apabila menghadapi berbagai serangan tidak diduga.

Kegiatan beladiri juga merupakan dasar dari segala kemampuan Brimob yang ada. Namun personil Brimob juga diajarkan untuk melatih mental menjadi tangguh dan tidak gampang terprovokasi.

Komandan Satuan Brimob Polda Kaltim Kombes Pol Andy Rifai SIK MH mengungkapkan dasar dari segala kemampuan ialah beladiri.

Dari kemampuan tersebut mulai dari refleks kita, kemampuan berpikir, dan sistem saraf motorik, dilatih juga dalam ilmu beladiri.

“Kalau sudah ilmu beladirinya bagus niscaya ilmu lain pasti akan mengikuti. Selain itu saya selalu berpesan kepada instruktur beladiri untuk personil Brimob agar mentalnya juga dilatih menjadi manusia tangguh,” ujarnya.

Dansat Brimob Polda Kaltim juga tidak lupa selalu mengingatkan kepada Personil Brimob untuk tidak terlalu membanggakan diri terhadap kemampuan diri masing-masing.

“Jadilah seperti padi, karena padi itu makin berisi maka akan semakin merunduk,” jelasnya.

- Advertisement -

Hot this week

Brigjen Eko Hadi Santoso Tancap Gas, Sita 192 Kg Sabu dan Targetkan Bongkar Jaringan Narkoba Internasional

Jakarta (buseronline.com) - Baru beberapa hari menjabat sebagai Direktur...

Operasi Ketupat 2025 Berhasil Tekan Kecelakaan dan Fatalitas, Angka Turun Signifikan

Jakarta (buseronline.com) - Kepolisian Republik Indonesia melalui Korps Lalu...

Polri dan Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan 192 Kg Sabu di Aceh, Satu Kurir Ditangkap

Jakarta (buseronline.com) - Tim Satuan Tugas (Satgas) NIC Direktorat...

PWI Dukung Program Rumah Bersubsidi untuk Wartawan, Tak Ganggu Independensi Pers

Jakarta (buseronline.com) - Ketua Umum PWI Pusat Hendry Ch...

Ketua Dewan Ekonomi Nasional Kunjungi Kawasan Danau Toba, Soroti Peran Strategis DEL untuk Masa Depan Anak Bangsa

Balige (buseronline.com) - Ketua Dewan Ekonomi Nasional Republik Indonesia,...

Topics

Operasi Ketupat 2025 Berhasil Tekan Kecelakaan dan Fatalitas, Angka Turun Signifikan

Jakarta (buseronline.com) - Kepolisian Republik Indonesia melalui Korps Lalu...

Polri dan Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan 192 Kg Sabu di Aceh, Satu Kurir Ditangkap

Jakarta (buseronline.com) - Tim Satuan Tugas (Satgas) NIC Direktorat...

PWI Dukung Program Rumah Bersubsidi untuk Wartawan, Tak Ganggu Independensi Pers

Jakarta (buseronline.com) - Ketua Umum PWI Pusat Hendry Ch...

Ketua Dewan Ekonomi Nasional Kunjungi Kawasan Danau Toba, Soroti Peran Strategis DEL untuk Masa Depan Anak Bangsa

Balige (buseronline.com) - Ketua Dewan Ekonomi Nasional Republik Indonesia,...

PLN UP3 Binjai Hadirkan Berkah Idulfitri bagi Warga Langkat Melalui Bantuan Bedah Rumah

Langkat (buseronline.com) - Momen Idulfitri tahun ini menjadi penuh...

Rencana Pembiayaan Hijau 2025–2028: Langkah ASEAN Perkuat Aksi Iklim

Jakarta (buseronline.com) - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati...

Menkeu Sri Mulyani Dorong Kerja Sama ASEAN Menghadapi Tantangan Global pada AFMGM ke-12

Kuala Lumpur (buseronline.com) - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani...

Related Articles