Minggu, April 6, 2025
27 C
Medan

Ini Jumlah Kasus Baru Kanker Anak di Indonesia

- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -

Jakarta (buseronline.com) – Indonesia mengalami 11 ribu kasus baru kanker anak hingga hari ini. Jenis terbanyak yang diidap adalah leukemia atau kanker darah.

Menurut Ketua UKK Hematologi Onkologi Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) Dr dr Teny Tjitra Sari SpA(K) MPH, salah satu tantangan jumlah kanker anak masih relatif tinggi adalah minimnya dokter di sejumlah provinsi.

“Tantangan yang kami hadapi, dokter konsultan onkologi di Indonesia masih sedikit, hanya 62. Jumlah ini juga tersebar di 25 provinsi dan terbanyak di bagian barat, tengah sedikit, timur tidak ada,” ujar Dr dr Teny saat dimintai keterangan media dalam kegiatan webinar International Childhood Cancer Day 2023, di Jakarta.

Selain itu, ketersediaan alat dan fasilitas pelayanan kesehatan juga masih terkendala. “Tidak semua rumah sakit mempunyai perawatan yang lengkap,” lanjutnya.

Obat-obatan untuk kanker anak juga masih terbatas impor. Hal ini berdampak pada ketersediaan obat termasuk di masa pandemi Covid-19 kemarin.

“Obat-obatan kanker anak ini juga sangat terbatas dan kebanyakan dari luar negeri. Bisa bayangkan saat kemarin Covid-19, obat sangat terhambat,” ujarnya.

Lebih lanjut, pihaknya mengaku sudah berkomunikasi langsung dengan Kemenkes RI terkait akses obat agar bisa dipenuhi kebutuhannya di sejumlah daerah.

“Harapannya, pemerintah dapat membantu pengadaan beberapa obat di Indonesia,” tuturnya mengakhiri.

- Advertisement -

Hot this week

Kapolsek Medan Tuntungan Turun Tangan Atur Arus Balik Lebaran 2025

Medan (buseronline.com) - Untuk memastikan kelancaran arus balik Lebaran...

Pariwisata Kunci Ketahanan Ekonomi Nasional, Menpar Tanggapi Tarif Timbal Balik AS

Jakarta (buseronline.com) - Menteri Pariwisata (Menpar) Widiyanti Putri Wardhana...

Siswi MAN Humbahas, Fajirah Hasana Lolos Kedokteran UI Lewat SNBP

Doloksanggul (buseronline.com) - Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh pelajar...

Satgas Bantuan Kemanusiaan Indonesia di Myanmar Tetap Siaga, Situasi Posko Terkendali

Myanmar (buseronline.com) - Situasi Posko Satuan Tugas Bantuan Kemanusiaan...

Dinkes Sumut Siagakan Fasilitas Kesehatan Hadapi Lonjakan Arus Balik Lebaran

Medan (buseronline.com) - Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Utara (Dinkes...

Topics

Kapolsek Medan Tuntungan Turun Tangan Atur Arus Balik Lebaran 2025

Medan (buseronline.com) - Untuk memastikan kelancaran arus balik Lebaran...

Pariwisata Kunci Ketahanan Ekonomi Nasional, Menpar Tanggapi Tarif Timbal Balik AS

Jakarta (buseronline.com) - Menteri Pariwisata (Menpar) Widiyanti Putri Wardhana...

Siswi MAN Humbahas, Fajirah Hasana Lolos Kedokteran UI Lewat SNBP

Doloksanggul (buseronline.com) - Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh pelajar...

Satgas Bantuan Kemanusiaan Indonesia di Myanmar Tetap Siaga, Situasi Posko Terkendali

Myanmar (buseronline.com) - Situasi Posko Satuan Tugas Bantuan Kemanusiaan...

Dinkes Sumut Siagakan Fasilitas Kesehatan Hadapi Lonjakan Arus Balik Lebaran

Medan (buseronline.com) - Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Utara (Dinkes...

Dinkes Medan Pastikan Yankes di Pospam Tetap Optimal Selama Arus Mudik dan Balik

Medan (buseronline.com) - Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Medan memastikan...

Ronaldo Cetak Dua Gol, Al Nassr Tundukkan Al Hilal 3-1 di Kingdom Arena

Riyadh (buseronline.com) - Al Nassr meraih kemenangan penting dalam...

Indonesia U-17 Ukir Sejarah, Tumbangkan Korea Selatan di Piala Asia U-17 2025

Jeddah (buseronline.com) - Timnas Indonesia U-17 mencatat sejarah manis...

Related Articles