Jumat, April 18, 2025
23.9 C
Medan

PLN Lakukan First Lowering of Rotor Unit 1 PLTA Peusangan dengan Target COD 2023

- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -

Takengon (buseronline.com) – PLN UIP Sumbagut melalui UPP Sumbagut 2, secara maksimal terus melakukan upaya menuntaskan proyek PLTA Peusangan di Takengon, Kebupaten Aceh Tengah, Provinsi Aceh.

Humas PLN UIP Sumbagut Effiaty Polapa dalam siaran pers mengatakan sebagai bentuk intensitas kerja yang terus menunjukkan progress, tahapan demi tahapan pekerjaan terus dilakukan.

Salah satunya melakukan penurunan pertama rotor unit satu atau First Lowering of Rotor Unit #1, Kamis (2/3/2023). Kegiatan dilakukan di PLTA Peusangan Nomor 1 Power House Generator Unit 1.

GM PLN UIP Sumbagut Octavianus Duha mengatakan, first lowering of rotor itu dilakukan guna tercapainya progress Pemasangan Part of Turbine.

“Dengan dilakukannya First Lowering of Rotor Unit 1, target COD 2023 bisa segera tercapai,” jelasnya di kantor PLN UIP Sumbagut, Jalan Dr Cipto, Nomor: 12 Medan.

Sementara, hadir dalam kegiatan First Lowering of Rotor Unit 1itu diantaranya Tim Pengendalian Konstruksi PLN UPP Sumbagut 2, serta pihak stakeholder yakni Tim Konsultan Nippon Koei & Tim Pelaksana Lot III Andritz Hydro.

- Advertisement -

Hot this week

Penguatan Pariwisata, Langkah Strategis Pemerintah Bangun Ekonomi dan Sosial

Jakarta (buseronline.com) - Pemerintah Indonesia terus memperkuat sektor pariwisata...

Tunjangan Kinerja Dosen ASN Kemendiktisaintek, Berdasarkan Perpres No 19 Tahun 2025

Jakarta (buseronline.com) - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati,...

Sespim Lemdiklat Polri Dukung Inovasi dalam Transformasi Pendidikan

Sungailiat (buseronline.com) - Sekolah Staf dan Pimpinan (Sespim) Lemdiklat...

Densus 88 Sosialisasi di Ponpes Ngawi: Santriwati Diajak Perkuat NKRI

Ngawi (buseronline.com) - Ratusan santriwati Pondok Pesantren (Ponpes) Putri...

Tinjau Museum Batutulis, Gubernur Jabar Dorong Revitalisasi dan Edukasi Sejarah Sunda

Bogor (buseronline.com) - Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, melakukan...

Topics

Penguatan Pariwisata, Langkah Strategis Pemerintah Bangun Ekonomi dan Sosial

Jakarta (buseronline.com) - Pemerintah Indonesia terus memperkuat sektor pariwisata...

Tunjangan Kinerja Dosen ASN Kemendiktisaintek, Berdasarkan Perpres No 19 Tahun 2025

Jakarta (buseronline.com) - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati,...

Sespim Lemdiklat Polri Dukung Inovasi dalam Transformasi Pendidikan

Sungailiat (buseronline.com) - Sekolah Staf dan Pimpinan (Sespim) Lemdiklat...

Densus 88 Sosialisasi di Ponpes Ngawi: Santriwati Diajak Perkuat NKRI

Ngawi (buseronline.com) - Ratusan santriwati Pondok Pesantren (Ponpes) Putri...

Tinjau Museum Batutulis, Gubernur Jabar Dorong Revitalisasi dan Edukasi Sejarah Sunda

Bogor (buseronline.com) - Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, melakukan...

Usai Libur Lebaran, Ratusan Pasien Serbu Poli Neurologi RS Haji Medan

Medan (buseronline.com) - Pasca libur panjang Idulfitri 2025, Rumah...

Bone Jadi Model Pengembangan Peternakan Terpadu di Kawasan Timur Indonesia

Bone (buseronline.com) - Kementerian Pertanian melalui Direktorat Jenderal Peternakan...

Related Articles