Senin, April 7, 2025
25 C
Medan

Pemkab Karo Beri Tali Asih Bagi Insan Olahraga Berprestasi di Haornas

- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -

Karo (buseronline.com) – Pemerintah Kabupaten Karo menggelar upacara peringatan Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-40 tahun 2023 dirangkai dengan pemberian tali asih bagi insan olahraga di Halaman Kantor Bupati Karo.

Wakil Bupati Karo Theopilus Ginting bertindak sebagai Inspektur upacara (Irup) dalam Peringatan Haornas ke-40 di Kabupaten Karo.

Menteri Pemuda dan Olahraga RI Ari Bimo Nandito Ariotedjo dalam sambutannya yang dibacakan Wakil Bupati Karo menyampaikan berdasarkan amanat Undang-undang Keolahragaan Nomor 11 Tahun 2022 dan juga amanat Perpres Nomor 86 Tahun 2021 tentang Desain Besar Olahraga Nasional (DBON), perlu adanya kolaborasi dan komitmen yang kuat antara pemerintah pusat, pemerintah daerah, swasta dan stakeholder olahraga untuk bersama-sama semangat mencetak para juara.

“Tahapan panjang harus dilalui diawali pembudayaan olahraga, pembinaan sejak usia dini secara berjenjang dan sistematis serta didukung dengan penerapan sport science. Hal ini tentunya perlu dilakukan secara serius, teroganisir, profesionalisme, dan pengerahan segenap sumber daya yang kita miliki,” ucapnya.

Haornas kali ini mengambil tema, “Gelanggang Semangat Pemenang”. Tema ini sengaja dipilih karena dari gelanggang ke gelanggang, pemuda Indonesia siap untuk mengobarkan semangat pemenang di dalam seluruh jiwa raga masyarakat Indonesia.

Usai upacara Haornas, Theopilus Ginting memberikan Tali asih kepada insan olahraga berprestasi di Kabupaten Karo. (R)

- Advertisement -

Hot this week

Kondisi Mees Hilgers Mengkhawatirkan, Twente Gagal Menang dan Timnas Indonesia Cemas

Twente (buseronline.com) - FC Twente harus menelan pil pahit...

Barcelona Ditahan Imbang Real Betis 1-1, Masih Kokoh di Puncak Klasemen La Liga

Barcelona (buseronline.com) - Barcelona harus puas berbagi poin dengan...

Leverkusen Menang Dramatis atas Heidenheim, Terus Bayangi Bayern di Puncak Klasemen

Heidenheim (buseronline.com) - Bayer Leverkusen meraih kemenangan dramatis 1-0...

Polrestabes Medan Gelar KRYD dan Patroli Malam dalam Rangka Operasi Ketupat Toba 2025

Medan (buseronline.com) - Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang...

Kapolsek Medan Tuntungan Turun Tangan Atur Arus Balik Lebaran 2025

Medan (buseronline.com) - Untuk memastikan kelancaran arus balik Lebaran...

Topics

Kondisi Mees Hilgers Mengkhawatirkan, Twente Gagal Menang dan Timnas Indonesia Cemas

Twente (buseronline.com) - FC Twente harus menelan pil pahit...

Barcelona Ditahan Imbang Real Betis 1-1, Masih Kokoh di Puncak Klasemen La Liga

Barcelona (buseronline.com) - Barcelona harus puas berbagi poin dengan...

Leverkusen Menang Dramatis atas Heidenheim, Terus Bayangi Bayern di Puncak Klasemen

Heidenheim (buseronline.com) - Bayer Leverkusen meraih kemenangan dramatis 1-0...

Polrestabes Medan Gelar KRYD dan Patroli Malam dalam Rangka Operasi Ketupat Toba 2025

Medan (buseronline.com) - Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang...

Kapolsek Medan Tuntungan Turun Tangan Atur Arus Balik Lebaran 2025

Medan (buseronline.com) - Untuk memastikan kelancaran arus balik Lebaran...

Pariwisata Kunci Ketahanan Ekonomi Nasional, Menpar Tanggapi Tarif Timbal Balik AS

Jakarta (buseronline.com) - Menteri Pariwisata (Menpar) Widiyanti Putri Wardhana...

Siswi MAN Humbahas, Fajirah Hasana Lolos Kedokteran UI Lewat SNBP

Doloksanggul (buseronline.com) - Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh pelajar...

Satgas Bantuan Kemanusiaan Indonesia di Myanmar Tetap Siaga, Situasi Posko Terkendali

Myanmar (buseronline.com) - Situasi Posko Satuan Tugas Bantuan Kemanusiaan...

Related Articles