Kamis, Mei 22, 2025
30 C
Medan

Laga Uji Coba, Timnas Iran Bantai Indonesia 5-0

- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -

Al Rayyan (buseronline.com) – Timnas Indonesia dipermalukan Iran di laga uji coba. Skuad Garuda dibantai lima gol tanpa balas.

Indonesia vs Iran tersaji dalam laga uji coba yang berlangsung di Al Rayyan Training Ground, Qatar, Selasa malam WIB. Pasukan Shin Tae-yong sudah tertinggal 0-3 di babak pertama.

Iran menambah dua gol di paruh kedua melalui brace Mehdi Ghayedi. Skor 5-0 untuk Team Melli jadi hasil akhir pertandingan.

Ini menjadi kekalahan ketiga Timnas Indonesia dalam laga uji coba jelang Piala Asia 2023. Jordi Amat cs sebelumnya kalah dua kali dari Libya di Turki.

Indonesia langsung kecolongan dua menit pertandingan berjalan. Shaman Ghoddos yang berhasil menaklukkan gawang Ernando Ari.

Iran menambah keunggulan di menit ke-21. Kali ini giliran Roozbeh Cheshmi yang menjebol gawang Indonesia.

Iran kembali mencetak gol ke gawang Indonesia pada menit ke-35. Saman Fallah yang mencatatkan namanya di papan skor. Skor 3-0 untuk Iran bertahan hingga turun minum.

Indonesia lagi-lagi sulit lepas dari tekanan Iran. Garuda harus kebobolan lagi di menit ke-71.

Mehdi Ghayedi yang sukses mencetak gol Iran kali ini. Team Melli memimpin 4-0.

Ghayedi kembali jadi momok Indonesia di menit ke-87. Winger 25 tahun itu mencetak brace sekaligus memastikan kemenangan Iran 5-0. (R)

- Advertisement -

Hot this week

Dukung Produksi Susu, Kementan dan GKSI Jatim Terapkan Teknologi Reproduksi Sapi Perah

Malang (buseronline.com) - Kementerian Pertanian (Kementan) terus mendorong penguatan...

Indonesia Sambut Delegasi Timor Leste, Tingkatkan Ekspor Peternakan

Surabaya (buseronline.com) - Pemerintah Indonesia terus mendorong peningkatan ekspor...

Dukung Ketahanan Pangan, Kakorbinmas Polri dan FKDB Gelar Panen Raya Jagung Hibrida

Cianjur (buseronline.com) - Suasana penuh semangat mewarnai Panen Raya...

Didukung Pemprov Sumut, Pinsar Indonesia Sosialisasikan Konsumsi Telur

Medan (buseronline.com) - Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprov Sumut)...

Bupati JTP Dorong Kemenyan Jadi Komoditi Unggulan Taput

Tarutung (buseronline.com) - Pemerintah Kabupaten Tapanuli Utara (Taput) menegaskan...

Topics

Dukung Produksi Susu, Kementan dan GKSI Jatim Terapkan Teknologi Reproduksi Sapi Perah

Malang (buseronline.com) - Kementerian Pertanian (Kementan) terus mendorong penguatan...

Indonesia Sambut Delegasi Timor Leste, Tingkatkan Ekspor Peternakan

Surabaya (buseronline.com) - Pemerintah Indonesia terus mendorong peningkatan ekspor...

Dukung Ketahanan Pangan, Kakorbinmas Polri dan FKDB Gelar Panen Raya Jagung Hibrida

Cianjur (buseronline.com) - Suasana penuh semangat mewarnai Panen Raya...

Didukung Pemprov Sumut, Pinsar Indonesia Sosialisasikan Konsumsi Telur

Medan (buseronline.com) - Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprov Sumut)...

Bupati JTP Dorong Kemenyan Jadi Komoditi Unggulan Taput

Tarutung (buseronline.com) - Pemerintah Kabupaten Tapanuli Utara (Taput) menegaskan...

Indonesia Usung Penerapan AI Inklusif dan Berdampak di Forum OIC-15

Tehran (buseronline.com) - Pertemuan Tingkat Menteri ke-2 OIC-15 Dialogue...

Mendiktisaintek: Mewujudkan Masa Depan Teknologi Islam lewat Bonus Demografi

Tehran (buseronline.com) - Bonus demografi yang tengah dialami Indonesia...

Brian Yuliarto Serukan Tata Kelola AI yang Adil di Tengah Tantangan Etika dan Regulasi

Tehran (buseronline.com) - Perkembangan kecerdasan artifisial (AI) yang pesat...

Related Articles