Sabtu, April 19, 2025
26 C
Medan

Petugas Pengamanan Rekapitulasi di Tingkat Kecamatan Lakukan Pemeriksaan Kesehatan

- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -

Pematangsiantar (buseronline.com) – Personel yang melaksanakan pengamanan rekapitulasi perhitungan perolehan suara di tingkat kecamatan mendapat layanan kesehatan dari bagian dokter kesehatan (Dokkes) Polres Pematangsiantar.

Kegiatan itu dipimpin Kasi Dokes Polres Pematangsiantar Selfi Diana bersama tim medis klinik Polres Pematangsiantar dengan sasaran petugas Pam di tingkat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) untuk dilakukan pemeriksaan kesehatan.

Kapolres Pematangsiantar melalui Kasi Dokkes Polres Pematangsiantar Selfi Diana menyampaikan bahwa pelayanan kesehatan ini merupakan wujud kepedulian Polres Pematangsiantar terhadap kesehatan anggota maupun petugas PPK.

Ia mengatakan pengecekan kesehatan yang dilakukan ini dengan cara mengukur tekanan darah dan memberikan suplemen makanan berupa vitamin kepada personel.

“Kita ingin stamina personel tetap stabil dalam menjalankan tugas pengamanan selama berlangsungnya tahapan rekapitulasi pemilu 2024 di wilayah hukum Polres Pematangsiantar,” katanya.

Sebab, di tengah menjalankan tugas, kesehatan petugas pertama kali harus tetap prima dalam hal ini mengamankan kekondusifan wilayah selama tahapan rekapitulasi perhitungan suara di kecamatan.

“Kepolisian ujung tombak pengamanan harus tetap memiliki stamina terjaga karena tugas ke depan sampai selesai semua tahapan pemilu berjenjang masih panjang lagi,” tuturnya. (R)

- Advertisement -

Hot this week

Ketua KPK: Korupsi Bukan Budaya, Perlu Sinergi Tangguh Antara KPK dan Polri

Jakarta (buseronline.com) - Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Setyo...

Dorong Bisnis Bersih, KPK Gelar Bimtek Integritas Dunia Usaha di Blitar

Blitar (buseronline.com) - Di tengah kondisi ekonomi global yang...

Kakorlantas Polri Tinjau Gerbang Tol Banyudono dan Exit Tol Taman Martani, Dorong Optimalisasi Pemantauan Lalin

Boyolali (buseronline.com) - Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri...

PLN UP3 Rantauprapat Perkuat Sinergi dengan Pemko Tanjung Balai, Dukung Layanan Listrik Andal dan Pembangunan Daerah

Tanjung Balai (buseronline.com) - Dalam upaya memperkuat kolaborasi lintas...

Negosiasi Tarif Dagang Jadi Pembahasan Pertemuan Menkeu dan Dubes AS

Jakarta (buseronline.com) - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati...

Topics

Ketua KPK: Korupsi Bukan Budaya, Perlu Sinergi Tangguh Antara KPK dan Polri

Jakarta (buseronline.com) - Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Setyo...

Dorong Bisnis Bersih, KPK Gelar Bimtek Integritas Dunia Usaha di Blitar

Blitar (buseronline.com) - Di tengah kondisi ekonomi global yang...

Negosiasi Tarif Dagang Jadi Pembahasan Pertemuan Menkeu dan Dubes AS

Jakarta (buseronline.com) - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati...

Menkeu Sri Mulyani Serukan DJA Perkuat Ketangguhan dan Keandalan

Jakarta (buseronline.com) - Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mendorong...

Kemenkes Tetapkan Langkah Strategis Dukung Haji Ramah Lansia dan Disabilitas 1446H/2025M

Jakarta (buseronline.com) - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Indonesia telah mengumumkan...

Menkes Resmikan RSUD Syarif Idrus Tipe C, Tingkatkan Kualitas Tata Kelola Rumah Sakit

Kubu Raya (buseronline.com) - Menteri Kesehatan Republik Indonesia, Budi...

Related Articles