Sabtu, April 19, 2025
27.4 C
Medan

Kejari Asahan Musnahkan Barang Bukti Perkara Berkekuatan Hukum Tetap

- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -

Kisaran (buseronline.com) – Kejari Asahan memusnahkan barang bukti narkotika dari 63 perkara terhitung mulai 16 Maret sampai 27 Juli 2023 di Halaman Kejari Asahan.

Adapun 63 perkara narkotika tersebut yaitu sabu 58 perkara, ganja empat perkara dan ekstasi satu perkara.

Kajari Asahan Dedyng Wibiyanto Atabay mengatakan bahwa pemusnahan barang bukti narkotika dari 63 perkara ini sudah berkekuatan hukum tetap. Perkara narkotika tersebut terhitung mulai 16 Maret sampai 27 Juli 2023.

“Untuk jumlah barang bukti narkotika yang dimusnahkan yaitu sabu 239,12 gram, ganja 121 gram, ekstasi 1,05 gram, bong 8 buah, timbangan 14 buah, pipet skop 22 buah, mancis 4 buah, kaca pireks 9 buah, kotak rokok 9 buah dan handphone 28 buah,” ucapnya.

Dedyng menambahkan untuk kerugian negara yang ditimbulkan sekitar Rp240.000.000.

Pemusnahan barang bukti narkotika tersebut dengan cara di bakar dan diblender, sehingga tidak dapat digunakan lagi.

“Kita berharap dengan pemusnahan barang bukti itu dapat menurunkan angka kriminal di wilayah hukum Asahan, ” ungkapnya.

Kegiatan pemusnahan barang bukti narkotika tersebut juga dihadiri oleh Kapolres Asahan, mewakili BNN Asahan, mewakili PN Kisaran, mewakili Dinas Kesehatan dan wartawan.

- Advertisement -

Hot this week

MU Singkirkan Lyon Secara Dramatis, Lolos ke Semifinal Liga Europa!

Manchester (buseronline.com) - Manchester United (MU) memastikan tiket ke...

Tottenham Tundukkan Frankfurt 1-0, Lolos ke Semifinal Liga Europa

Frankfurt (buseronline.com) - Tottenham Hotspur memastikan langkah mereka ke...

Gol Nico Williams Akhiri Perjalanan Rangers di Liga Europa, Athletic Bilbao Melaju ke Semifinal

Bilbao (buseronline.com) - Mimpi Rangers untuk kembali tampil di...

Ketua KPK: Korupsi Bukan Budaya, Perlu Sinergi Tangguh Antara KPK dan Polri

Jakarta (buseronline.com) - Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Setyo...

Dorong Bisnis Bersih, KPK Gelar Bimtek Integritas Dunia Usaha di Blitar

Blitar (buseronline.com) - Di tengah kondisi ekonomi global yang...

Topics

MU Singkirkan Lyon Secara Dramatis, Lolos ke Semifinal Liga Europa!

Manchester (buseronline.com) - Manchester United (MU) memastikan tiket ke...

Tottenham Tundukkan Frankfurt 1-0, Lolos ke Semifinal Liga Europa

Frankfurt (buseronline.com) - Tottenham Hotspur memastikan langkah mereka ke...

Gol Nico Williams Akhiri Perjalanan Rangers di Liga Europa, Athletic Bilbao Melaju ke Semifinal

Bilbao (buseronline.com) - Mimpi Rangers untuk kembali tampil di...

Ketua KPK: Korupsi Bukan Budaya, Perlu Sinergi Tangguh Antara KPK dan Polri

Jakarta (buseronline.com) - Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Setyo...

Dorong Bisnis Bersih, KPK Gelar Bimtek Integritas Dunia Usaha di Blitar

Blitar (buseronline.com) - Di tengah kondisi ekonomi global yang...

Negosiasi Tarif Dagang Jadi Pembahasan Pertemuan Menkeu dan Dubes AS

Jakarta (buseronline.com) - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati...

Related Articles