Sabtu, April 19, 2025
24.1 C
Medan

Manchester City Keok Lawan Wolverhampton 1-2

- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -
- Advertisement -

London (buseronline.com) – Wolverhampton menjamu Manchester City di pekan ke-7 Premier League 2023/2024, Sabtu (30/9/2023) malam WIB. Pada laga di Molineux Stadium ini, City kalah dengan skor 1-2. Ini adalah kekalahan perdana City di Premier League musim ini.

Gol-gol kemenangan Wolves dicetak lewat bunuh diri Ruben Dias dan aksi Hwang Hee-chan. Sedangkan, City sempat membuka asa meraih poin lewat gol Julian Alvarez.

Meskipun kalah, Manchester City tetap berada di puncak klasemen dengan 18 poin. Hanya saja, jika pekan ini Liverpool (16 poin) menang, City akan tergusur dari singgasana mereka.

Wolves sendiri berada di posisi ke-13 klasemen sementara dengan tujuh poin. Simak laporan lengkap jalannya laga Wolves vs City selengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.

Wolves bertahan dengan cukup solid pada babak pertama. Craig Dawson tampil cukup menonjol pada awal laga. Bahkan, Wolves unggul 1-0 menit ke-13 ketika Ruben Dias membuat gol bunuh diri.

Ketika babak pertama usai, Wolves gagal bikin shots on target akan tetapi bisa cetak gol. Sedangkan, City mampu melepas 13 shots. Hanya saja, hanya dua yang tepat sasaran dan mereka gagal mendapat gol.

City akhirnya bisa menyamakan skor pada menit ke-58. Julian Alvarez mencatatkan namanya di papan skor.

Namun, Wolves tidak ingin terintimidasi dengan upaya comeback City. Pada menit ke-66, Wolves kembali unggul. Hwang Hee-Chan membobol gawang Ederson usai menerima umpan dari Matheus Cunha. Ini adalah kombinasi gol dua eks pemain RB Leipzig.

City melakukan segala upaya menyerang setelah tertinggal 1-2. Tambahan waktu pun diberikan wasit dengan durasi enam menit. Akan tetapi, hingga laga usai, City gagal mendapatkan gol kedua dan harus menerima kekalahan. (R)

- Advertisement -

Hot this week

PLN UP3 Rantauprapat Perkuat Sinergi dengan Pemko Tanjung Balai, Dukung Layanan Listrik Andal dan Pembangunan Daerah

Tanjung Balai (buseronline.com) - Dalam upaya memperkuat kolaborasi lintas...

Negosiasi Tarif Dagang Jadi Pembahasan Pertemuan Menkeu dan Dubes AS

Jakarta (buseronline.com) - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati...

Menkeu Sri Mulyani Serukan DJA Perkuat Ketangguhan dan Keandalan

Jakarta (buseronline.com) - Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mendorong...

Kemenkes Tetapkan Langkah Strategis Dukung Haji Ramah Lansia dan Disabilitas 1446H/2025M

Jakarta (buseronline.com) - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Indonesia telah mengumumkan...

Menkes Resmikan RSUD Syarif Idrus Tipe C, Tingkatkan Kualitas Tata Kelola Rumah Sakit

Kubu Raya (buseronline.com) - Menteri Kesehatan Republik Indonesia, Budi...

Topics

Negosiasi Tarif Dagang Jadi Pembahasan Pertemuan Menkeu dan Dubes AS

Jakarta (buseronline.com) - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati...

Menkeu Sri Mulyani Serukan DJA Perkuat Ketangguhan dan Keandalan

Jakarta (buseronline.com) - Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mendorong...

Kemenkes Tetapkan Langkah Strategis Dukung Haji Ramah Lansia dan Disabilitas 1446H/2025M

Jakarta (buseronline.com) - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Indonesia telah mengumumkan...

Menkes Resmikan RSUD Syarif Idrus Tipe C, Tingkatkan Kualitas Tata Kelola Rumah Sakit

Kubu Raya (buseronline.com) - Menteri Kesehatan Republik Indonesia, Budi...

Pemerintah Terapkan Syarat Baru Haji 2025: Jemaah dan Petugas Haji Wajib Vaksinasi Polio

Jakarta (buseronline.com) - Pemerintah Indonesia resmi mewajibkan vaksinasi polio...

66 Siswa MAN 13 Jakarta Lolos SNBP 2025 ke PTN Favorit

Jakarta (buseronline.com) - Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 13 Jakarta...

Permata Elieser GBKP Setia Budi Hayati Pengorbanan Kristus Lewat Drama Jalan Salib

Medan (buseronline.com) - Dalam rangka memperingati Jumat Agung, Permata...

Related Articles